Terjemahan Kitab Minhatul Mughits | Riwayatul Aqran (Part 25)
رواية الاقران
هى ان يشارك الراوى من روى عنه فى امر من الامور المتعلقة بالرواية كالسن والاخذ عن الشيوخ مثل رواية الاعمش عن التيمى
(Riwayat Aqran)
Riwayatul Aqran adalah sama seorang perawi dengan orang yang meriwayatkan hadist darinya pada satu urusan dari beberapa urusan yang berkaiatan dengan riwayat seperti umur dan mengambil dari guru, contohnya riwayat A'masy dari Taimy
Baca Sebelumnya : Part 24
Baca Lanjutannya : Part 26
Link Lengkap : Terjemahan Minhatul Mughits
Post a Comment for "Terjemahan Kitab Minhatul Mughits | Riwayatul Aqran (Part 25) "